KLIKSEMARANG.COM - Berikut adalah kunci jawaban buku tema 3 Benda di Sekitarku kelas 3 SD sub tema 2 : Wujud Benda Pembelajaran 1 halaman 61 62 yang bersumber dari buku Tematik Kemendikbud revisi 2018.
Kunci jawaban dalam artikel ini bisa adik – adik jadikan alternatif dalam menjawab soal – soal di buku Tema 3 Benda di Sekitarku Kelas 3 halaman 5 Sub Tema 2 : Wujud Benda, pembelajaran 2.
Dilansir KLIKSEMARANG.COM dari alumni Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD) Universitas Terbuka, Suci Rahayuningsih, S.Pd.SD, guru SD Negeri 1 Bandingan Sigaluh, berikut pembahasan materi Tema 3 kelas 3
Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 3 Tugasku Sehari - hari Kelas 2 SD Sub Tema 2 Pembelajaran 2 Halaman 55 56
Kunci Jawaban halaman 61 :
Mengelompokkan benda-benda yang ada di gambar
Benda padat : panci, wajan, botol
Benda cair : minyak goreng, air
Benda gas : uap air
Ayo Mencoba
Kunci Jawaban halaman 62
Mengelompokkan benda-benda yang ada di sekolahan
Benda padat : meja, kursi, buku, papan tulis, pot bunga
Artikel Terkait
Kunci Jawaban Kelas 2 Tema 3 Halaman 14, 15 Tentang di Samping Kanan Rumah Adi Adalah Rumah?
Update! Kode Redeem Genshin Impact Terbaru Kamis 22 September 2022, Klaim Banyak Hadiah Menanti Kalian
Kunci Jawaban Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) kelas 9 SMP MTs Tabel 2.10 Tahapan Metamorfosis Halaman 103-104
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 1 SD MI Kurikulum Merdeka Halaman 84:Parade Binatang
Minimalkan Kecelakaan Lalu Lintas, Perlu Edukasi dan Gandeng Instansi Terkait